Senin, 10 Oktober 2016

UN bahasa indonesia

 UN TAHUN 2015-2016

Cermati paragraf berikut untuk menjawab soal no 1 dan 2!

            Mengendarai sepeda motor untuk aktivitas sehari-hari memerlukan kenyamanan, apalagi menjelang datangnya musim hujan seperti saat ini. Karena itu, memeriksa kendaraan secara rutin di bengkel mutlak dilakukan agar terhindar dari kecelakaan di jalan raya.Perawatan sepeda motor ini penting dilakukan karena sesuai fungsinya, pengendara pasti mengharapkan sepeda motornya dapat dikendarai dalam berbagai situasi. Apakah itu menembus kemacetan, berkelit di tengah padatnya kendaraan, serta tetap tangguh di jalanan basah.Tak jauh berbeda dengan manusia, sepeda motor juga perlu dijaga dan dirawat supaya selalu siap digunakan dan nyaman mengantarkan sang pemilik ke mana saja.
1. Ide pokok paragraf di atas adalah….

A.    Perawatan sepeda motor ini penting dilakukan karena sesuai fungsinya
B.    kendaraan bermotor harus layak pakai
C.   sepeda motor perlu perawatan yang serius agar tetap nyaman untuk dipakai
D.   komponen kendaraan bermotor harus layak pakai
E.    kendaraan bermotor harus nyaman

2. Dilihat dari isinya, bacaan di atas merupakan…..

A.    argumentasi
B.    narasi
C.   deskripsi
D.   eksposisi
E.    persuasi

UN TAHUN 2015-2016
Kecelakaan lalu lintas pada umumnya disebabkan oleh kelalaian manusia. Pada  dasarnya kita tidak mematuhi rambu-rambu lalu lintas, dan menggunakan kendaraan semaunya saja. Keselamatan jiwa tidak dipedulikan, terutama kawula muda. Dunia ingin mereka miliki. Akhirnya bahaya mengancam jiwa mereka akibat perbuatannya.

3. Simpulan yang dapat ditarik dari bacaan di atas adalah

A.    bahaya mengancam jiwa manusia
B.    kelalaian manusia mematuhi rambu lalu lintas
C.   kecelakaan lalu lintas akibat kelalaian manusia
D.   kelalaian memakai rambu lalu lintas menyebabkan kecelakaan yang mengancam jiwa
E.    kecelakaan terjadi karena tidak mematuhi rambu lalu lintas.


UN TAHUN 2015-2016
Pemakaian sumber minyak bumi yang sangat besar untuk berbagai keperluan telah menguras sumber-sumber minyak bumi dunia semakin lama semakin berkurang. Memang sampai sekarang minyak bumi masih merupakan sumber energi utama sebagai keperluan kehidupan manusia,terutama untuk berbagai macam industri dan transportasi. Bila tidak ditemukan sumber energi lain sebagai sumber energi alternatif, dalam waktu tidak lama lagi dunia akan mengalami krisis energi.

4. Simpulan yang dapat ditarik dari paragraf itu adalah…..
A.    Minyak bumi bukan satu-satunya sumber energy
B.    Perlunya sumber energi alternatif dalam kehidupan.
C.   Pemakai sumber minyak bumi sangat besar.
D.   Persedian minyak bumi semakin berkurang.
E.    Dunia akan mengalami krisis energi.

5.Menurut isinya paragraf di atas berupa….

(A) bahasan
(B) paparan
(C) kisahan
(D) perian
(E) ajakan

6.Yang telah menguras sumber minyak bumi dunia pada teks bacaan di atas adalah…..

A.    Sumber minyak bumi yang sangat besar.
B.    Dunia akan mengalami krisis minyak bumi.
C.   Pemakaian sumber minyak bumi yang besar untuk berbakai keperluan.
D.   Minyak bumi sumber energi utama.
E.    Pemakaian sumber minyak yang berlebihan.

UN TAHUN 2015-2016
Untuk ke-13 kalinya Pangkalan TNI AU Sulaiman akan menggelar turnamen Sepakbola Sulaiman Cup. Kejuaraan ini digelar dalam rangka HUT ke-60 TNI Angkatan Udara. Turnamen sepakbola ini akan dimulai tanggal 22 April 2006 di Stadion Angkasa Lanud Sulaiman Margahayu Bandung. Turnamen
terbuka sepakbola Sulaiman Cup XIII ini memperebutkan piala bergilir, piala tetap, dan uang pembinaan bagi tim yang berhasil menjadi juara. Untuk menyesuaikan dengan jadwal turnamen panitia membatasi jumlah peserta yang akan mengikuti turnamen ini sebanyak 32 klub. Pendaftaran dibuka di kantor Binjas Lanud Sulaiman, Jalan Terusan Kopo Margahayu mulai Rabu (15/3).

7. Gagasan utama paragraf di atas adalah…..

A.    pembukaan pendaftaran bagi para peserta turnamen sepakbola Sulaiman Cup   XIII.
B.    Turnamen sepakbola Sulaiman Cup digelar dalam rangka HUT ke-60 TNI AU.
C.   Pangkalan TNI AU Sulaiman akan menggelar turnamen Sepakbola Sulaiman Cup.
D.   Penyelenggaraan turnamen Sepakbola Sulaiman Cup untuk ke-13 kalinya.
E.    Turnamen terbuka sepakbola Sulaiman Cup XIII memperebutkan banyak piala.

UN TAHUN 2015-2016
Keputusan Persebaya Surabaya untuk mundur dan tidak memainkan pertandingan terakhir Delapan Besar Liga Djarum Super Indonesia, menuai banyak kecaman. Atas tindakannya itu, Komisi Disiplin PSSI menjatuhkan hukuman. Selain denda uang, Persebaya dijatuhi skorsing dua tahun tidak boleh mengikuti kompetisi serta harus meniti kembali langkah dari Divisi II. Keputusan ini, apakah tidak gegabah dan sudah pantas?




8. Kalimat berupa pendapat yang sesuai dengan isi tajuk rencana di atas adalah ....

A.    Hukuman yang dijatuhkan kepada Persebaya perlu ditinjau lagi.
B.    Keputusan Komisi Disiplin sudah tepat tentang hukuman itu.
C.   Langkah Divisi II memang harus dijalani oleh Persebaya.
D.   Bagaimana hukuman yang pantas untuk Persebaya?
E.    Komisi Disiplin PSSI berperan dalam menjatuhkan hukuman.

UN TAHUN 2015-2016
   PU    : ....
   PK    : Sopir itu bukan pengemudi yang selalu mematuhi peraturan lalu lintas.
     K     : Sopir itu bukan pengemudi yang baik.


9. Pernyataan yang tepat untuk melengkapi silogisme tersebut adalah…..

A.    pengemudi yang baik selalu mematuhi peraturan lalu lintas.
B.    Pengemudi yang tidak mematuhi peraturan lalu lintas bukan pengemudi yang baik.
C.   Pengemudi yang baik pasti mematuhi peraturan lalu lintas.
D.   Para pengemudi itu merupakan pengemudi yang baik.
E.    Setiap yang melanggar peraturan lalu lintas bukan merupakan pengemudi yang baik.

UN TAHUN 2015-2016
(1) Paiman      : Aku tidak belajar semalam.
(2) Jojok          : Mengapa ?
            (3) Paiman      : Malas !
(4) Paijo           : Biasanya kamu rajin, Ada apa?
(5) Jojok          : Ada masalah ?
(6) Paijo           : Nah, pasti kamu melamunkan dia!
(7) Paiman      : Bukan!

10. Kalimat mayor pada dialog di atas terdapat pada nomor ....
A.    (1), (3), dan (4)
B.    (1), (5), dan (6)
C.   (2), (5), dan (7)
D.   (3), (6), dan (7)
E.    (1), (4), dan (6)

UN TAHUN 2015-2016
  PU     : Semua penderita jantung tidak boleh bekerja keras
  PK     : Yani penderita jantung
    K      : Jadi, Yani tidak boleh bekerja keras


11. Cara penalaran untuk tiba pada kesimpulan seperti di atas disebut penalaran adalah….
A.    analogi
B.    akibat-sebab
C.   generalisasi
D.   silogisme negatif
E.    sebab-akibat

UN TAHUN 2015-2016
            Sistem ekonomi tradisional merupakan suatu sistem yang digunakan oleh masyarakat yang kegiatan ekonominya masih terbatas pada produksi dan konsumsi. Maksudnya jika mereka membutuhkan sesuatu, mereka akan membuat sendiri. Apabila membutuhkan produk yang tidak dapat dihasilkan
sendiri, maka mereka akan melakukan barter.

12. Pertanyaan yang sesuai dengan teks di atas adalah….

A.    Siapa yang memakai sistem ekonomi tradisional?
B.    Mengapa penerapan barang yang diproduksi merupakan salah satu masalah
      ekonomi?
C.   Mengapa masyarakat masih menggunakan sistem barter dalam perdagangan?
D.   Kegiatan ekonomi siapakah yang masih terbatas?
E.    Sistem ekonomi apakah yang digunakan masyarakat?

UN TAHUN 2015-2016
 “Cilacap, Harry Tabri Karta melihat bencana ini lebih disebabkan oleh pendangkalan 34 anak Sungai Cibeureum dan Cikawung yang membelah daerah Cilacap bagian selatan dan timur serta pendangkalan Laguna. Sungai Cibeureum dan Cikawung mempunyai 14 anak sungai, masingmasing 10 anak Sungai Cibeureum. Sementara wilayah bagian barat dilewati tiga subdaerah aliran sungai
(DAS) masing-masing Sub-DAS Ciseel, Cimuntur, dan Citanduy Hulu. Pendangkalan Cikawung dan Cibeureum beserta seluruh anak-anak sungainya menyebabkan daerah banjir rutin semakin rawan. Kondisi ini diperparah dengan kondisi di daerah hulu yang semakin kritis akibat penebangan hutan
produktif dan penjarahan hutan oleh masyarakat. Lahan kritis di daerah hulu, menurut Herry, luasnya 4.203,5 hektar. Kondisi hulu yang semakin rusak inilah yang menyebabkan terjadinya bencana tanah longsor dan banjir lumpur. Kondisi ini pula yang menyebabkan terjadinya aliran permukaan (run off) yang cukup besar dan membawa sedimentasi lumpur.

13. Titik pandang pengarang pada wacana di atas adalah…..

A.    peristiwa banjir dan tanah longsor di Cilacap
B.    pidato bupati Cilacap tentang bajir dan tanah longsor
C.   anak-anak sungai sebagai penyebab banjir dan tanah longsor
D.   penebangan hutan sebagai penyebab banjir dan tanah longsor
E.    penyebab terjadinya banjir dan tanah longsor di Cilacap








14. Kalimat Korelatif yang menyatakan hubungan pertentangan terdapat pada kalimat….

A.    Bangunan tua itu tidak hanya menarik, tetapi juga mengandung nilai sejarah yang sangat tinggi.
B.    Acara pembukaan harus tetap dimulai walaupun para pengunjung baru sedikit yang hadir.
C.   Baik siswa kelas satu maupun kelas tiga harus menyaksikan pertunjukan itu.
D.   Jikanaik kelas, ia akan dibelikan sepatu baru.
E.    Ia tidak jeramelainkanmenantang saya.


15. Palembang adalah kota tua dengan sejarah panjang.Kalimat penjelas yang tidak
sesuai dengan kalimat tersebut adalah…..

A.    Usia Palembang yang 13 abad didasarkan atas prasasti berangka tahunan 682 Masehi yang ditemukan di Bukit Siguntang.
B.    Sudut-sudut kota ini menyimpan banyak sejarah perjalanan manusiapenghuninya sejak zaman kerajaan Sriwijaya.
C.   Rencananya, di sepanjang tepian sungai terpanjang di Sumatera itu, akan dibangun pasar dan restoran terapung.
D.   Namun, tahun-tahun terakhir ini Palembang seperti kehilangan roh yang ditandai dengan kondisi bangunan bersejarah yang memprihatinkan.
E.    Jembatan Ampera, misalnya, dibiarkan lusuh selama bertahun-tahun tanpa sentuhan

16. Judul Karya Tulis:“Usaha-Usaha Pembinaan Kesenian Daerah di NTB”
Simpulan yang sesuai dengan judul di atas adalah….

A.    Pemerintah berkewajiban membina kesenian daerah NTB
B.    Pemerintah mengadakan kegiatan festival/ kesenian daerah NTB
C.   Pemerintah bertanggung jawab atas kemajuan kesenian daerah NTB
D.   Pemerintah berperan membina kesenian daerah NTB
E.    Pemerintah membina kesenian daerah NTB

UN TAHUN 2015-2016
(1) Karena kencur termasuk tumbuhan semusim atau beberapa musim.
(2)Tanaman kencur dapat dijadikan berbagai obat tradisional
(3)Hanyasaja dari satu musim ke musim berikutnya tanaman kencur mengalami  masa istirahat, semua daun hilang dari permukaan tanah
(4)Tunas rimpang akan tumbuh kembali dari mata-mata rimpang pada musim hujan.
(5)Pengawetan rimpang kencur dilakukan dengan cara mengeringkan dan terlebih dahulu diiri iris tipis.

17. Kalimat yang tidak relevan dengan kalimat utama “Kencur merupakan tanaman yang tidak memerlukan perawatan yang intensif” adalah…..
A.    1 dan 2
B.    2 dan 5
C.   2 dan 3
D.   2 dan 4
E.    1 dan 4

UN TAHUN 2015-2016
Rafel adalah siswa kelas III SMA di kota Surabaya. Ia kos karena tidak mempunyai keluarga di kota itu. Ketika akan ujian akhir, Rafel belum melunasi uang sekolah dan kebutuhan sehari-hari. Rafel akhirnya memberitahukan kepada orang tuanya di luar Jawa, dan ia mohon doa restu agar ujian
berhasil dengan baik.

18. Kalimat isi surat yang santun sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah….

A.    Ibu/Bapak dalam waktu dekat saya akan ujian mohon doa restu. Janganterlambat mengirimkan uang, ya!
B.    Saya mohon doa restu Bapak/Ibu agar ujian berhasil baik, dan mohon mengirimkan uang untuk melunasi uang sekolah dan kebutuhan sehari-hari.
C.   Saya mohon Ibu/Bapak segera memikirkan tanggung jawabnya sebagai orang tua yaitu mengirimi saya uang.
D.   Ibu/Bapak bagaimana keuangan yang saya butuhkan, segera kirimkan sekarang juga!
E.    Ibu/Bapak yang terhormat, saya mohon doa restu karena akan ujian bulan depan, dan saya minta kirim uang segera.

Pada suatu hari Anda ditugasi untuk menyampaikan pidato tentang peranan pelajar dalam kehidupan masyarakat.

19. Kalimat pembuka pidato yang benar dan baik adalah….

A.    Para hadirin harap tenang izinkan saya memulai pidato yang bertema peranan pelajar dalam masyarakat.
B.    Hadirin yang terhormat perkenankanlah saya menyampaikan pidato dengan tema Peranan Pelajar dalam kehidupan masyarakat.
C.   Hadirin yang terhormat Pidato ini disampaikan dengan tema masalah peranan pelajar dalam masyarakat.
D.   Para hadirin, Bapak dan Ibu izinkan kami menegaskan kembali tentang tema pidato saya saat ini.
E.    Para Ibu, Bapak, Saudara-saudara dan hadirin tema pidato kita kali ini adalah peranan pelajar dalam masyarakat.

UN TAHUN 2015-2016
Seorang Kepala Biro Umum menginstruksikan kepada Kepala Bagian Keuangan agar mengumpulkan staf keuangan untuk mengadakan rapat evaluasi anggaran pada tanggal 10 Juli 2009, pukul 13.00.

20. Kalimat memo yang sesuai dengan ilustrasi di atas adalah….

A.    Mohon dengan sangat kumpulkan staf keuangan untuk rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009, pukul 13.00.
B.    Yth. Kepala Bagian Keuangan dimohon mengumpulkan stafnya dalam rapat evaluasi anggaran, Jumat 10 Juli 2009, pukul 13.00.
C.   Kumpulkan staf keuangan dalam rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009, pukul 13.00.
D.   Tolong kumpulkan staf keuangan Anda untuk mengadakan rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009.
E.    Mohon dengan hormat agar mengumpulkan staf keuangan untuk rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009, pukul 13.00.

UN TAHUN 2015-2016
Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah dalam rangka menciptakan lingkungan yang aman, seperti pengadaan pos-pos keamanan di daerah-daerah yang dianggap rawan, pelaksanaan patroli, razia, dan sebagainya. Namun, upaya tersebut belum cukup tanpa didukung oleh peran serta masyarakat. Sekalipun, pemerintah senantiasa mengimbau melalui Pemda setempat dan tokoh
masyarakat agar bersama-sama mengamankan lingkungan masing-masing.

21. Berdasarkan ilustrasi, kalimat imbauan yang tepat adalah…..

A.    Sebaiknya iuran masyarakat diperbesar agar personel Kamra dapat ditempatkan di setiap RT.
B.    Setiap warga masyarakat wajib turut serta dalam menjaga lingkungan, misalnya dengan siskamling.
C.   Sebaiknya setiap warga memiliki personel keamanan masing-masing agar daerah-daerah yang dianggap rawan, aman.
D.   Masyarakat memang harus berperan dalam menjaga lingkungan, tetapi keamanan lingkungan bukan menjadi tanggung jawab masyarakat.
E.    Sudah selayaknya keamanan lingkunganmenjadi tanggung jawab masyarakat, bukan urusan pemerintah semata.

Yth. Pimpinan PDAM Kotamadya BandungJalan Bhayangkara 32
di Bandung.
22. Dalam penulisan bagian alamat surat di atas terdapat kesalahan yaitu…..

A.    penulisan singkatan Yth.. seharusnya Yang Terhormat
B.    penulisan jalan seharusnya Jln
C.   penggunaan tanda titik di belakang kata Bandung
D.   penggunaan kata depan dihilangkan
E.    penulisan 32, seharusnya no. 32

23. Kalimat yang menyatakan laporan hasil seminar adalah.....

A.    Berdasarkan hasil seminar tersebut kami menyarankan agar minat baca hendaknya ditanamkan pada anak sejak kecil.
B.    Saudara pemandu kami menyarankan agar seminar ini waktu diskor dulu.
C.   Kami (Panitia) menyarankan agar para perserta seminar ini dapat mengikutidengan seksama.
D.   Tujuan seminar ini agar para generasi muda dapat memahami nilai-nilai kehidupan yang terjadi di masyarakat.
E.    Seminar ini diharapkan dapat diikuti oleh peserta dari berbagai daerah







24. Kalimat di bawah ini yang menggunakan kata yang berpolisemi adalah.....

A.    Penjaga gawang yang memiliki mental baja itu menangkap bola yang mental dari tiang gawang.
B.    Telah lima kali saya melarang anak itu mandi di kali yang dalam itu.
C.   Sekembali dari Bank Rakyat, Bang Surya diikuti orang pemuda yang ingin merampas uangnya.
D.   Kepala perusahaan itu luka parah karena kepalanya tertimpa kayu.
E.    Untuk mengetahui aroma dalam botol kecap tu, terlebih dahulu kita kecap isinya.

UN TAHUN 2015-2016
Polisi mencoba mengaitkan ledakan bom di JW Marriott dan Ritz Carlton
dengan penggrebekan dan pengepungan rumah teroris di RT.01 RW 07 Desa Beji Kelurahan Bedu Tumenggeng Jawa Tengah.Proses pembentukan kata bergaris bawah dalam.

25. kalimat di atas sama dengan pembentukan kata berimbuhan dalam kalimat ...

A.    Mereka mengadakan upacara peringatan setahun ledakan bom Bali.
B.    Pemerintah sedang mengusahakanperbaikan perekonomian rakyat.
C.   Kami semua mengkhawatirkankesehatan ayah kami di kampung.
D.   Para pembela berusaha untuk mengaburkandakwaan jaksa.
E.    Jangan sekali-kali mengabaikannasihat orang tua.


26. Penggunaan kata berimbuhan me-i yang tidak tepat terdapat dalam kalimat ...

A.    Setiap bulan ayah mengirimi uang untuk kakak yang kuliah di Yogja.
B.    Petugas itu mendatangi para pedagang kaki lima yang tidak tertib.
C.   Anak yang tinggal kelas itu suka menggurui teman-teman sekelasnya.
D.   Para undangan memasuki ruang sidang dengan tertib dan teratur.
E.    Ibu Kepala Sekolah menugasi wakilnya untuk mengikuti rapat dinas.

UN TAHUN 2015-2016
27. Perhatikan ilustrasi berikut!
     Isi buku karya Sastranegara ini tidak mendalam dan tidak teliti karena desakan waktu yang disediaka kepada penulisnya. Buku ini merupakan catatan kesan-kesan pertama seorang pembaca.
 Kalimat resensi yang menyatakan kelemahan buku adalah…
A.    Penulis buku tidak teliti dan tidak mendalam mengulas masalah.
B.     Membaca, menikmati, dan menghayati cerpen saatranegara tidak sulit.
C.     Buku tersebut disusun karena desakan penerbit.
D.    Pengarang menceritakan secara mendetail karya cerpennya .
E.     Pengarang dengan leluasa mengungkapkan kesan pertamanya.

UN TAHUN 2015-2016
28. Bacalah penggalan drama berikut!
Lisawati : ”yang aku tidak mengerti, mengapa tugas-tugas perempuan yang ditimpakan padamu itu           kau terima begitu saja.”
Sapari : ”….”
Lisawati : ”tidaklah hal itu merupakan suatu penghinaan pada dirimu? Derajatmu sebagai laki-laki di turunkan oleh derajad perempuan.”
Sapari : ”kalau aku telah menerimanya, mau apa lagi? Jika di ukur dengan kacamata kehormatanku sebagai laki-laki, ucapanmu itu memang benar. Tetapi aku sekarang ini dalam keadaan begitu darurat.”
Kalimat dialog yang tepat untuk melengkapi penggalan drama tersebut adalah…
A.    Aku tidak suka dengan tugas perempuan.
B.     Keadaan memaksaku melakukan tugas itu
C.      tugas itu sudah terlanjur aku tolak lisawati.
D.    Aku akan menghadap majikanku sekarang.
E.     Aku akan pergi dari rumah sekang juga.

UN TAHUN 2015-2016
    29.Cermati teks berikut!
Hadirin yang berbahagia,
        Becana alam terjadi di mana-mana sehingga sangat nerugikan bagi manusia dan alam sekitarnya. Kita kehilangan harta benda ataupun orang-orang yang kita sayangi. Mengapa bencana alam terjadi?Apakah karena ulah manusia sendiri yang mulai kurang peduli dengan lingkungan? Hutan di gunduli tanpa perhitungan, pohon-pohon di jarah oleh manusia serakah, sampah di buang di saluran-saluran air. Pembangunan dilakukan tampa memperhatikan lingkungan. Kita tidak ingin bencana alam terjadi lagi…



Kalimat imbauan untuk melengkapi teks pidato tersebut adalah…
A.    Marilah kita jaga lingkungan kita dengan bersikap lebih bijak dan peduli terhadap alam di sekitar kita.
B.     Jangan mengulang sikap-sikap yang tidak terpuji karena kita tidak ingin bencana terulang lagi.
C.     Sebaiknya kita bersatu padu menjaaga dan melestarikan kekayaan bangsa dan tanah air kita.
D.    Lingkungan harus dijaga dengan baik sehingga akan memberikan manfaat kepada kita
E.     Manusia dapat bersikap bijaksana dalam mengolah lingkungan dan berprtisipasi terhadap lingkungan sekitar kita.

UN TAHUN 2015-2016
30. Cermati puisi berikut!
Di Remang Malam
Di remang malam, kusabdakan biru wajahmu sebiru lagit pada rekah cahaya agar setiap gerimis berbau wajahmu, yang anggun untuk semesta.
Wahai rindu pada langit-langit hati
Biar engkau tahu
Bahwa sebuah maklumat kerinduan
Juga akan….
Tentang gerimis dan suara halus
Yang memanggil angin
Di bukit-bukit persaksian
Kata yang tepat untuk melengkapi bait ke-2 puisi tersebut adalah…
A.    Bercerita
B.     Berdamai
C.     Bermuara
D.    Berlaga
E.     Bercengkrama

UN TAHUN 2015-2016
  31.Cermati kutipan pantun berikut!
Bunga mawar indah rupawan
Hati-hati tertusuk duri
Bila kita mencari kawan
……….
Larik yang tepat untuk melengkapi pantun tersebut adalah…
A.    Asalkan kita rajin member.
B.     Tidakkah kamu mencari lagi
C.     Supaya  hati tidaklah sunyi
D.    Kita semua menghibur hati
E.     Cari yang tulus dan baik budi.
UN TAHUN 2015-2016
      32.Cermati topik berikut!
Topik: mencegah penjualan hewan langka ke luar negeri.
Rumusan masalah yang sesuai dengan topic tersebut adalah..
A.    Mangapa hewan langkah perlu di lindungi dari kepunahan?
B.     Apakah perlu hukuman berat bagi penjualan hewan langkah?
C.     Dapatkah hewan langkah di pelihara di rumah?
D.    Apakah sebaiknya hewan langkah di pelihara di kebun binatang?
E.     Bagaimana mencega penjualan hewan langka ke luar negeri?

UN TAHUN 2015-2016
33. Cermati topic berikut!
Topik: pelestarian budaya daerah bagi remaja.
Latar belakang yang sesuai dengan topik tersebut adalah…
A.    Banyyak remaja yang mulai melupakan kebudayaan daerah.
B.     Remaja lebih menyukai kesenian yang berasal dari Negara asing.
C.     Sangat sulit melestarikan budaya daerah karena bersaing dengan budaya asing.
D.    Budaya daerah di Indonesia beragam dan mempunyai cirri khas masing-masing.
E.     Setiap budaya di Indonesia memiliki ciri khas yang unik.
UN TAHUN 2015-2016
    34. Cermati judul karangan dalam kalimat berikut!
     akhirnya, ia dapat menyelesaikan karya tulisnya yangberjudul pentingnya industrasi kreatif di era globalisasi.
Penulisan judul karya ilmia tersebut sesuai EYD adalah….
A.    Pentingnya Industri kreatif di era Globalisasi.
B.     Pentingnya industri kreatif di era globalisasi.
C.     Pentingnya Industri kreatif Di era G lobalisasi.
D.    Pentingnya Industri Kreatif di Era Globalisasi
E.     Pentingnya Industri Kreatif Di Era Globalisasi.
UN TAHUN 2015-2016
35. Cermati kalimat pembuka surat lamaran berikut!
Berdasarkan iklan di harian kisah, 1 juli 2014, saya sangat ingin menjadi teknisi computer pada perusahaan yang bapak/ibu pimpin.
Perbaikan kalimat pembuka surat lamaran pekerja tersebut adalah…
A.    Mengganti sangat ingin menjadi  menginginkan.
B.     Mengganti sangat ingin menjadi dengan ini melamarnya
C.     Mengganti sangat ingin menjadi mengajukan lamaran pekerjaan.
D.    Mengganti sangat ingin menjadi bermaksud ingin
E.     Mengganti sangat ingin menjadi dengan ini menginginkan.

UN TAHUN 2015-2016
        36. Cermati ilustrasi berikut dengan seksama!
Saya sarjana hokum, berpengalaman, dapat mengoperasikan computer.
Kalimat pembuka surat lamaran pekerja yang tepat berdasarkan ilustrasi tersebut adalah…
A.    Sehubungan dengan iklan yang di muat pada surat kabar X, maka saya mengajukan lamaran pekerjaan sebagai konsultasi hokum.
B.     Sesuai dengan pendidikan dan kualifikasi saya, dengan ini saya mengajukan lamaran untuk mengisi lowongan di perusahaan bapak.
C.     Saya mengajukan lamaran pekerjaan pada perusahan bapak sesuai dengan pengalaman saya.
D.    Melalui surat ini, saya mengajukan lamaran pekerjaan di bidang hokum sesuai dengan pendidikan saya.
E.     Saya sarjana hokum yang berpengalaman dan dapat mengoperasikan computer, melamar bekerja di perusahaan bapak
  UN TAHUN 2015-2016
       37. Cermati teks berikut!
    Tersohornya keelokan kabupaten Raja Ampat, Papua Barat, membuat daerah itu tidak perna sepi dari turis, baik dalam negeri maupun luar begeri. Para wisatawan menjadikan kabupaten Raja Ampat sebagai destinatie saat liburan mereka.pemerintah kabupaten Raja Ampat menginginkan keindahan daerahnya dapat memberikan dampak positif  bagi warganya, walaupun dari sisi kreatif dan inovasi masih perlu terus di asah. Jika managemen dalam mengelola keindahan alam Kabupaten Raja Ampat dilakukan secara sungguh-sungguh niscaya ketenarannya akan melebihi daerah wisata yang ada di Indonesia.
Perbaikan istilah yang tercetak miring dalam paragraf  tersebut adalah…
A.    Destinasi, kreativitas, manajemen.
B.     Destinator, kreatifitas, manajemen.
C.     Estimasi, inisiatif, manajer.
D.    Estimator, kreasi, manajemen.
E.     Estimasi, inisiator, manajerial
      



UN TAHUN 2015-2016                   
   Bacalah teks berikut dengan cermat!
“tidak sempat” adalah alasan yang paling sering dikemukakan oleh orang yang malas  berolahraga. …, hal ini tidak berlaku untuk semua orang. Mereka yang sibuk masih sempat berolahraga. …, kata “tidak sempat” janga dijadikan alasan untuk malas berolahraga
38. Kata penghubung antar kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah..
A.    Akan tetapi, oleh karena itu.
B.     Dengan demikian, mungkin saja.
C.     Oleh karena itu, selain itu.
D.    Meskipun demikian, hanya saja.
E.     Oleh karena itu, dengan demikian
      
UN TAHUN 2015-2016
  39. Cermati teks berikut!
   Tanaman perdu umumnya digunakan masyarakat sebagai tanaman hias. Tanaman perdu juga…menanam dan merawatnya. Para pencinta tanaman perdu biasannya memiliki koleksi tanaman perdu yang unik dan… bagi mereka, memelihara tanaman perdu di sekitar rumah akan membuat hati tenang dan membuat suasana….
Frasa yang tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah…
A.    Mudah sekali, menarik sekali, kurang nyaman.
B.     Lebih mudah, paling menarik, tidak nyaman.
C.     Paling mudah, sangat menarik, sangat nyaman.
D.    Agak mudah, lebih menarik, amat nyaman.
E.     Amat mudah, agak menarik, agak nyaman.



      
UN TAHUN 2015-2016
40. Cermati paragraf berikut!
    di salah sebuah rumah, dihalaman dapat berdiri tegak sebuah tiang bendera yang terbuat dari bamboo. Di pucuk tiang berkibarlah benderah merah putih yang sudah lisuh. Warna putih sudah terlihat menguning dan merahnya mulai memudar.bendera itu meliuk-liuk di tiup angin membentuk gelombang yang beraturan pada permukaan kain. Terdengarlah bunyi-bunyian pada kain bendera sesekali. Bunyi tersebut semakin keras seiring dengan kerasnya tiupan angin berhembus.
Kalimat deskripsi yang tepat untuk mengganti kalimat yang bercetak miring pada paragraph tersebut adalah…
A.    Sesekali terdengar bunyi kelepak kain bendera yang tertiup angin.
B.     Bunyi anin terdebgar sangat keras, sesekali menimbulkan bunyi.
C.     Bunyi kain bendera denga angin bertiup silih bergantitiada hentinya
D.    Dari jauh bendera itu terlihat kecil dan tidak terdengar bunyi apa-apa.
E.     Kain bendera seakan mau robek ditiupp angin yang berhembus kencang sekali.
       UN TAHUN 2015-2016
41. Cermati paragraph berikut!
   Petani di pedalaman, meskipun tidak terlalu kaya, hidup nya tentram. Sambil menunggu panen atau menunggu masa tanam berikutnya, banyak waktu luang untuk mencari penghasilan tambahan. Mereka membuat batu bata, geraba atau anyaman. Hasilnya mereka jual untuk mendapatkan tambahan penghasilan.
           Peribahasa yang tepat untuk paragraf tersebut adalah…
A.    Sambil menelam minum air
B.     Ada asap dan api
C.     Pucuk dicinta ulam tiba.
D.    Ada sampan hendak berenang
E.     Bagai air di daunt alas
UN TAHUN 2015-2016
42. Cermati paragraf  berikut!
Keberadaan mobil, motor, kulkas, televisi,  computer, dan sebagainya merupakan sarana yang sangat di perlukan masyarakat di perkotaan. Semua perlengkapan tersebut memerlukan energy untuk penggunaannya. Pemerintah….. untuk menemukan sumber energy yang lain karena persediaan energy yang ada sudah semakin menipi.
            Ungkapan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah.....
A.    Memutar otak.
B.    Menyingsingkan lengan.
C.    Mengepalkan tangan.
D.    Mengacungkan jempol.
E.     Membuka hati.
  UN TAHUN 2015-2016
  43. Perhatikan paragraph berikut!
Beberapa sarana diperlukan untuk mendukung aktivitas manusia khususnya di daerah perkantoran, di antaranya pemukiman, perkantoran, fasilitas umum. Mengingat lahan yang tersedia sangat terbatas, sedangkan jumlah penduduk cukup besar, alternative pilihannya adalah menyediakan… atau…. Yang dapat menampung orang…. Apartermen merupakan salah satu model untuk konsep pemukiman di perkantoran
Kata ulang yang tepat untuk melengkapi paragraph rumpang resebut adalah…
A.    Rumah-rumah, bangun-bangunan, banyak-banyak
B.     Rumah-rumah, bangun-bangunan, banyak-banyakan
C.     Rumah-rumah, bangunan-bangunan, sebanyak-banyaknya
D.    Berumah-rumah, bangun-membangun, sebanyak-banyaknya
E.     Rumak-rumah, bangun-membangun, banyak-banyak.



UN TAHUN 2015-2016
       44. Cermati teks berikut!
    Rasa tidak puas dapat mendorong timbulnya kreativitas pada seseorang. Sebuah kreativitas yang di tekunin secara bersungguh-sungguh dan konsisten akan… terobosan-terobosan yang dapat menembus batas yang selama ini membelenggu. Misalnya, masalah keinginan manuia untuk merengkuh angkasa. Bias terbang merupakan salah satu impian terbesar manusia. Litelatur kuno…. Sejumlah pikiran dan keinginan manusia untuk dapat terbang. Akhirnya, memasuki era modern, manusia mulai berhasil….. pesawat dan alat bantu untuk mewujudkan mimpi tersebut.
Kata berimbuhan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah…..
A.    Membuahi, mencatatkan, menciptakan.
B.     Berbuah, mencatatkan, mencipta.
C.     Berbuah dicatat, menyipta.
D.    Membuahkan, mencatat, menciptakan.
E.     Membuahkan, dicatat, diciptakan.

UN TAHUN 2015-2016
       45. Cermati paragrapf berikut!
   Ada lima daerah di Sulawesi selatan memilih pemimpinnya pada tanggal 18 september 2013. Namun demikian, fenomena pilwali di kota makasar mendapat perhatian yang cukup besar. Hal itu terjadi mengingat kota makasar adlah ibu kota Sulawesi selatan dengan…. Terbanyak, yaitu sepuluh pasangan. Selain itu, perhelatan… di kota Daeng merupakan salah satu barometer politik di Indonesia yang menggunakan… pemilihan secara langsung.
Kata serapan yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada paragraf tersebut adalah….
A.    Kontestan, demokratis, system.
B.     Konsestan, demokrasi, system.
C.     Kontestan, democrat, system.
D.    Kontes demokratis, sistim.
E.     Kontes, democrat, system.

UN TAHUN 2015-2016
46. Bacalah paragrapf berikut dengan cermat!
    Dia tampak mengaggukkan kepalannya. Berarti dia sudah faham apa yang diperintahkan ibunya kepadanya. Tanpa fikir dia langsung mengerjakan tugas-tugas yang yang diberikan. Sekarang dia sudah insap akan tanggung jawab.
Kata baku yang tepat untuk mengganti kata yang tecetak miring pada paragraf tersebut adalah…
A.    Faham, fikir, isyarat.
B.     Memahami, berfikir, insaf.
C.     Faham, pikirkan, menginsaf.
D.    Memfahami, berfikir, insyaf.
E.      Paham, fikir insaf.

UN TAHUN 2015-2016
       47. Cermati paragraph narasi berikut!
   Esok harinya, sebelum perempuan itu melintas, aku memasukkan nasi itu ke kantong keresek warna hitam lalu mengikatnya dip agar rumahku. Lalu aku menunggu sambil mengintip dari balik gorden jendela. Jantungku berdebar. Tak lama kemudian, perempuan itu melintas. Langkahnya yang tergesah-gesah tiba-tiba terhenti seketika di dekat pagar rumahku….. lalu tatapanya berpinda ke pintu dan jendelah rumahku. Rupannya dia sedang mengamati bagian depan rumahku. Karena jarak pagar dan gorden jendelah rumahku hanya tiga meter, aku dapat melihat senyum di bibirnya. Sinis.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragrapf  tersebut adalah…
A.    Ditatapnya kontong keresek itu.
B.     Tanpa kusadari akku berjalan setengah berjinjit
C.     Lalu dibukanya pintu rumahku
D.    Lalu dimasukkanya kantong keresek itu kedalam embernya.
E.     Dan aku berhasil memandangi wajahnya


UN TAHUN 2015-2016
48. Cermatilah paragrapf deskripsi berikut!
 Kamar nina yang lumanyan luas tertata dengan rapi. Sebelum tempat tidur kayu jati lengkap dengan seprai dan bedcover yang berwarna pastel menutupi kasur. Meja rias dengan kaca besar dan alat-alat tata rias yang tersusun rapi tergantung di dinding disisi kiri tempat tidur… lemari itu berpintu kaca tembus pandang.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragrapf tersebut adalah….
A.    Meja rias itu sangat antik dengan ukiran jepara.
B.     Sebuah lemari di tempatkan disisi kanan tempat tidur.
C.     Di lantai terbentang permadani merah.
D.    Di atas meja terdapat pula vas bungah cantik.
E.     Alat-alat hiasan bermerek terdapat pula di atasnya.
UN TAHUN 2015-2016
       49. Bacalah kalimat-kalimat berikut dengan cermat!
(1)   Namun, ternyata pengetahuan budi daya anggrek masih sedikit sekali dimiliki oleh petani bunga di Indonesia.
(2)   Di samping itu, ulasan tentang teknik dan cara budadaya anggrek masih terlampau sedikit termasuk dari Negara asal bunga anggrek itu sendiri.
(3)   Indonesia memiliki berbagai macam jenis anggrek, mulai anggrek yang sering dibudidayakan hingga anggrek hutan yang masih banyak terdapat di hutan tropis Indonesia
(4)   Bahkan, teknik dan cara budidaya anggrek hanya merupakan sesuatu yang turun-temurun tanpa di sertai pembaruan ilmu pengetahuan.
Urutan kalimat eksposisi proses yang tepat sehingga menjadi kalimat padu adalah…
A.    (1)(3),(2),dan(4)
B.     (2),(4),(1),dan(3)
C.     (3),(1),(4),dan(2)
D.    (3),(4),(1),dan(2)
E.     (4),(2),(1),dan(3)

UN TAHUN 2015-2016
           50. cermati paragraf berikut!
Beragam budaya unik dan menarik di Indonesia, seperti wayang kulit, batik, angklung, tari saman , tari reok ponorogo, tari pendet, tari kecak, semakin hari makin terancam keberadaannya. Gempuran budaya bart yang tak kenal ampun merasuk ke semua sendi kehidupan kita. Sudah sejak dulu bangsa kita di kenal sebagai bangsa yang mamiliki peradapan tinggi.dari trebd fashion, tatanan rambut makanan, bahkan pergaulan juga ikut mereka adopsi dari luar tanpa disaring terlebih dahulu. Fenomena demam korea yang akhir-akhir ini menjalar cukup menjadi bukti akan lemahnya kepribadian serta karakter remaja kita
Perbaikan kalimat yang tercetak miring adalah…
A.    Para pemuda Indonesia bersikap tak acu dan terkesan lebih bangga bila memakai produk-produk luar negeri.
B.     Seperti suku-suku lainnya di Indonesia yang memiliki ciri khas, jawa merupakan salah satu suku bangsa yang menawarkan ajaran-ajaran luhur.
C.     Tidak sebatas pada rutinitas seremonial tertentu, akan tetapi lebih jauh lagi ke tingkah laku kehidupan sehari-hari.
D.    Pada kenyataannya, kerap terjadi gesekan-gesekan ditingkat bewah merupakan akibat dari proses interaksi dan akulturasi.
E.     Bentuk ke perihatinan masyarakat terhadap meredupnya nilai-nilai kebudayaan telah di akui oleh masyarakat dunia.


  UN TAHUN 2015-2016

Cermati paragraf berikut untuk menjawab soal no 1 dan 2!

            Mengendarai sepeda motor untuk aktivitas sehari-hari memerlukan kenyamanan, apalagi menjelang datangnya musim hujan seperti saat ini. Karena itu, memeriksa kendaraan secara rutin di bengkel mutlak dilakukan agar terhindar dari kecelakaan di jalan raya.Perawatan sepeda motor ini penting dilakukan karena sesuai fungsinya, pengendara pasti mengharapkan sepeda motornya dapat dikendarai dalam berbagai situasi. Apakah itu menembus kemacetan, berkelit di tengah padatnya kendaraan, serta tetap tangguh di jalanan basah.Tak jauh berbeda dengan manusia, sepeda motor juga perlu dijaga dan dirawat supaya selalu siap digunakan dan nyaman mengantarkan sang pemilik ke mana saja.
1. Ide pokok paragraf di atas adalah….

A.    Perawatan sepeda motor ini penting dilakukan karena sesuai fungsinya
B.    kendaraan bermotor harus layak pakai
C.   sepeda motor perlu perawatan yang serius agar tetap nyaman untuk dipakai
D.   komponen kendaraan bermotor harus layak pakai
E.    kendaraan bermotor harus nyaman

2. Dilihat dari isinya, bacaan di atas merupakan…..

A.    argumentasi
B.    narasi
C.   deskripsi
D.   eksposisi
E.    persuasi

UN TAHUN 2015-2016
Kecelakaan lalu lintas pada umumnya disebabkan oleh kelalaian manusia. Pada  dasarnya kita tidak mematuhi rambu-rambu lalu lintas, dan menggunakan kendaraan semaunya saja. Keselamatan jiwa tidak dipedulikan, terutama kawula muda. Dunia ingin mereka miliki. Akhirnya bahaya mengancam jiwa mereka akibat perbuatannya.

3. Simpulan yang dapat ditarik dari bacaan di atas adalah

A.    bahaya mengancam jiwa manusia
B.    kelalaian manusia mematuhi rambu lalu lintas
C.   kecelakaan lalu lintas akibat kelalaian manusia
D.   kelalaian memakai rambu lalu lintas menyebabkan kecelakaan yang mengancam jiwa
E.    kecelakaan terjadi karena tidak mematuhi rambu lalu lintas.


UN TAHUN 2015-2016
Pemakaian sumber minyak bumi yang sangat besar untuk berbagai keperluan telah menguras sumber-sumber minyak bumi dunia semakin lama semakin berkurang. Memang sampai sekarang minyak bumi masih merupakan sumber energi utama sebagai keperluan kehidupan manusia,terutama untuk berbagai macam industri dan transportasi. Bila tidak ditemukan sumber energi lain sebagai sumber energi alternatif, dalam waktu tidak lama lagi dunia akan mengalami krisis energi.

4. Simpulan yang dapat ditarik dari paragraf itu adalah…..
A.    Minyak bumi bukan satu-satunya sumber energy
B.    Perlunya sumber energi alternatif dalam kehidupan.
C.   Pemakai sumber minyak bumi sangat besar.
D.   Persedian minyak bumi semakin berkurang.
E.    Dunia akan mengalami krisis energi.

5.Menurut isinya paragraf di atas berupa….

(A) bahasan
(B) paparan
(C) kisahan
(D) perian
(E) ajakan

6.Yang telah menguras sumber minyak bumi dunia pada teks bacaan di atas adalah…..

A.    Sumber minyak bumi yang sangat besar.
B.    Dunia akan mengalami krisis minyak bumi.
C.   Pemakaian sumber minyak bumi yang besar untuk berbakai keperluan.
D.   Minyak bumi sumber energi utama.
E.    Pemakaian sumber minyak yang berlebihan.

UN TAHUN 2015-2016
Untuk ke-13 kalinya Pangkalan TNI AU Sulaiman akan menggelar turnamen Sepakbola Sulaiman Cup. Kejuaraan ini digelar dalam rangka HUT ke-60 TNI Angkatan Udara. Turnamen sepakbola ini akan dimulai tanggal 22 April 2006 di Stadion Angkasa Lanud Sulaiman Margahayu Bandung. Turnamen
terbuka sepakbola Sulaiman Cup XIII ini memperebutkan piala bergilir, piala tetap, dan uang pembinaan bagi tim yang berhasil menjadi juara. Untuk menyesuaikan dengan jadwal turnamen panitia membatasi jumlah peserta yang akan mengikuti turnamen ini sebanyak 32 klub. Pendaftaran dibuka di kantor Binjas Lanud Sulaiman, Jalan Terusan Kopo Margahayu mulai Rabu (15/3).

7. Gagasan utama paragraf di atas adalah…..

A.    pembukaan pendaftaran bagi para peserta turnamen sepakbola Sulaiman Cup   XIII.
B.    Turnamen sepakbola Sulaiman Cup digelar dalam rangka HUT ke-60 TNI AU.
C.   Pangkalan TNI AU Sulaiman akan menggelar turnamen Sepakbola Sulaiman Cup.
D.   Penyelenggaraan turnamen Sepakbola Sulaiman Cup untuk ke-13 kalinya.
E.    Turnamen terbuka sepakbola Sulaiman Cup XIII memperebutkan banyak piala.

UN TAHUN 2015-2016
Keputusan Persebaya Surabaya untuk mundur dan tidak memainkan pertandingan terakhir Delapan Besar Liga Djarum Super Indonesia, menuai banyak kecaman. Atas tindakannya itu, Komisi Disiplin PSSI menjatuhkan hukuman. Selain denda uang, Persebaya dijatuhi skorsing dua tahun tidak boleh mengikuti kompetisi serta harus meniti kembali langkah dari Divisi II. Keputusan ini, apakah tidak gegabah dan sudah pantas?




8. Kalimat berupa pendapat yang sesuai dengan isi tajuk rencana di atas adalah ....

A.    Hukuman yang dijatuhkan kepada Persebaya perlu ditinjau lagi.
B.    Keputusan Komisi Disiplin sudah tepat tentang hukuman itu.
C.   Langkah Divisi II memang harus dijalani oleh Persebaya.
D.   Bagaimana hukuman yang pantas untuk Persebaya?
E.    Komisi Disiplin PSSI berperan dalam menjatuhkan hukuman.

UN TAHUN 2015-2016
   PU    : ....
   PK    : Sopir itu bukan pengemudi yang selalu mematuhi peraturan lalu lintas.
     K     : Sopir itu bukan pengemudi yang baik.


9. Pernyataan yang tepat untuk melengkapi silogisme tersebut adalah…..

A.    pengemudi yang baik selalu mematuhi peraturan lalu lintas.
B.    Pengemudi yang tidak mematuhi peraturan lalu lintas bukan pengemudi yang baik.
C.   Pengemudi yang baik pasti mematuhi peraturan lalu lintas.
D.   Para pengemudi itu merupakan pengemudi yang baik.
E.    Setiap yang melanggar peraturan lalu lintas bukan merupakan pengemudi yang baik.

UN TAHUN 2015-2016
(1) Paiman      : Aku tidak belajar semalam.
(2) Jojok          : Mengapa ?
            (3) Paiman      : Malas !
(4) Paijo           : Biasanya kamu rajin, Ada apa?
(5) Jojok          : Ada masalah ?
(6) Paijo           : Nah, pasti kamu melamunkan dia!
(7) Paiman      : Bukan!

10. Kalimat mayor pada dialog di atas terdapat pada nomor ....
A.    (1), (3), dan (4)
B.    (1), (5), dan (6)
C.   (2), (5), dan (7)
D.   (3), (6), dan (7)
E.    (1), (4), dan (6)

UN TAHUN 2015-2016
  PU     : Semua penderita jantung tidak boleh bekerja keras
  PK     : Yani penderita jantung
    K      : Jadi, Yani tidak boleh bekerja keras


11. Cara penalaran untuk tiba pada kesimpulan seperti di atas disebut penalaran adalah….
A.    analogi
B.    akibat-sebab
C.   generalisasi
D.   silogisme negatif
E.    sebab-akibat

UN TAHUN 2015-2016
            Sistem ekonomi tradisional merupakan suatu sistem yang digunakan oleh masyarakat yang kegiatan ekonominya masih terbatas pada produksi dan konsumsi. Maksudnya jika mereka membutuhkan sesuatu, mereka akan membuat sendiri. Apabila membutuhkan produk yang tidak dapat dihasilkan
sendiri, maka mereka akan melakukan barter.

12. Pertanyaan yang sesuai dengan teks di atas adalah….

A.    Siapa yang memakai sistem ekonomi tradisional?
B.    Mengapa penerapan barang yang diproduksi merupakan salah satu masalah
      ekonomi?
C.   Mengapa masyarakat masih menggunakan sistem barter dalam perdagangan?
D.   Kegiatan ekonomi siapakah yang masih terbatas?
E.    Sistem ekonomi apakah yang digunakan masyarakat?

UN TAHUN 2015-2016
 “Cilacap, Harry Tabri Karta melihat bencana ini lebih disebabkan oleh pendangkalan 34 anak Sungai Cibeureum dan Cikawung yang membelah daerah Cilacap bagian selatan dan timur serta pendangkalan Laguna. Sungai Cibeureum dan Cikawung mempunyai 14 anak sungai, masingmasing 10 anak Sungai Cibeureum. Sementara wilayah bagian barat dilewati tiga subdaerah aliran sungai
(DAS) masing-masing Sub-DAS Ciseel, Cimuntur, dan Citanduy Hulu. Pendangkalan Cikawung dan Cibeureum beserta seluruh anak-anak sungainya menyebabkan daerah banjir rutin semakin rawan. Kondisi ini diperparah dengan kondisi di daerah hulu yang semakin kritis akibat penebangan hutan
produktif dan penjarahan hutan oleh masyarakat. Lahan kritis di daerah hulu, menurut Herry, luasnya 4.203,5 hektar. Kondisi hulu yang semakin rusak inilah yang menyebabkan terjadinya bencana tanah longsor dan banjir lumpur. Kondisi ini pula yang menyebabkan terjadinya aliran permukaan (run off) yang cukup besar dan membawa sedimentasi lumpur.

13. Titik pandang pengarang pada wacana di atas adalah…..

A.    peristiwa banjir dan tanah longsor di Cilacap
B.    pidato bupati Cilacap tentang bajir dan tanah longsor
C.   anak-anak sungai sebagai penyebab banjir dan tanah longsor
D.   penebangan hutan sebagai penyebab banjir dan tanah longsor
E.    penyebab terjadinya banjir dan tanah longsor di Cilacap








14. Kalimat Korelatif yang menyatakan hubungan pertentangan terdapat pada kalimat….

A.    Bangunan tua itu tidak hanya menarik, tetapi juga mengandung nilai sejarah yang sangat tinggi.
B.    Acara pembukaan harus tetap dimulai walaupun para pengunjung baru sedikit yang hadir.
C.   Baik siswa kelas satu maupun kelas tiga harus menyaksikan pertunjukan itu.
D.   Jikanaik kelas, ia akan dibelikan sepatu baru.
E.    Ia tidak jeramelainkanmenantang saya.


15. Palembang adalah kota tua dengan sejarah panjang.Kalimat penjelas yang tidak
sesuai dengan kalimat tersebut adalah…..

A.    Usia Palembang yang 13 abad didasarkan atas prasasti berangka tahunan 682 Masehi yang ditemukan di Bukit Siguntang.
B.    Sudut-sudut kota ini menyimpan banyak sejarah perjalanan manusiapenghuninya sejak zaman kerajaan Sriwijaya.
C.   Rencananya, di sepanjang tepian sungai terpanjang di Sumatera itu, akan dibangun pasar dan restoran terapung.
D.   Namun, tahun-tahun terakhir ini Palembang seperti kehilangan roh yang ditandai dengan kondisi bangunan bersejarah yang memprihatinkan.
E.    Jembatan Ampera, misalnya, dibiarkan lusuh selama bertahun-tahun tanpa sentuhan

16. Judul Karya Tulis:“Usaha-Usaha Pembinaan Kesenian Daerah di NTB”
Simpulan yang sesuai dengan judul di atas adalah….

A.    Pemerintah berkewajiban membina kesenian daerah NTB
B.    Pemerintah mengadakan kegiatan festival/ kesenian daerah NTB
C.   Pemerintah bertanggung jawab atas kemajuan kesenian daerah NTB
D.   Pemerintah berperan membina kesenian daerah NTB
E.    Pemerintah membina kesenian daerah NTB

UN TAHUN 2015-2016
(1) Karena kencur termasuk tumbuhan semusim atau beberapa musim.
(2)Tanaman kencur dapat dijadikan berbagai obat tradisional
(3)Hanyasaja dari satu musim ke musim berikutnya tanaman kencur mengalami  masa istirahat, semua daun hilang dari permukaan tanah
(4)Tunas rimpang akan tumbuh kembali dari mata-mata rimpang pada musim hujan.
(5)Pengawetan rimpang kencur dilakukan dengan cara mengeringkan dan terlebih dahulu diiri iris tipis.

17. Kalimat yang tidak relevan dengan kalimat utama “Kencur merupakan tanaman yang tidak memerlukan perawatan yang intensif” adalah…..
A.    1 dan 2
B.    2 dan 5
C.   2 dan 3
D.   2 dan 4
E.    1 dan 4

UN TAHUN 2015-2016
Rafel adalah siswa kelas III SMA di kota Surabaya. Ia kos karena tidak mempunyai keluarga di kota itu. Ketika akan ujian akhir, Rafel belum melunasi uang sekolah dan kebutuhan sehari-hari. Rafel akhirnya memberitahukan kepada orang tuanya di luar Jawa, dan ia mohon doa restu agar ujian
berhasil dengan baik.

18. Kalimat isi surat yang santun sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah….

A.    Ibu/Bapak dalam waktu dekat saya akan ujian mohon doa restu. Janganterlambat mengirimkan uang, ya!
B.    Saya mohon doa restu Bapak/Ibu agar ujian berhasil baik, dan mohon mengirimkan uang untuk melunasi uang sekolah dan kebutuhan sehari-hari.
C.   Saya mohon Ibu/Bapak segera memikirkan tanggung jawabnya sebagai orang tua yaitu mengirimi saya uang.
D.   Ibu/Bapak bagaimana keuangan yang saya butuhkan, segera kirimkan sekarang juga!
E.    Ibu/Bapak yang terhormat, saya mohon doa restu karena akan ujian bulan depan, dan saya minta kirim uang segera.

Pada suatu hari Anda ditugasi untuk menyampaikan pidato tentang peranan pelajar dalam kehidupan masyarakat.

19. Kalimat pembuka pidato yang benar dan baik adalah….

A.    Para hadirin harap tenang izinkan saya memulai pidato yang bertema peranan pelajar dalam masyarakat.
B.    Hadirin yang terhormat perkenankanlah saya menyampaikan pidato dengan tema Peranan Pelajar dalam kehidupan masyarakat.
C.   Hadirin yang terhormat Pidato ini disampaikan dengan tema masalah peranan pelajar dalam masyarakat.
D.   Para hadirin, Bapak dan Ibu izinkan kami menegaskan kembali tentang tema pidato saya saat ini.
E.    Para Ibu, Bapak, Saudara-saudara dan hadirin tema pidato kita kali ini adalah peranan pelajar dalam masyarakat.

UN TAHUN 2015-2016
Seorang Kepala Biro Umum menginstruksikan kepada Kepala Bagian Keuangan agar mengumpulkan staf keuangan untuk mengadakan rapat evaluasi anggaran pada tanggal 10 Juli 2009, pukul 13.00.

20. Kalimat memo yang sesuai dengan ilustrasi di atas adalah….

A.    Mohon dengan sangat kumpulkan staf keuangan untuk rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009, pukul 13.00.
B.    Yth. Kepala Bagian Keuangan dimohon mengumpulkan stafnya dalam rapat evaluasi anggaran, Jumat 10 Juli 2009, pukul 13.00.
C.   Kumpulkan staf keuangan dalam rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009, pukul 13.00.
D.   Tolong kumpulkan staf keuangan Anda untuk mengadakan rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009.
E.    Mohon dengan hormat agar mengumpulkan staf keuangan untuk rapat evaluasi anggaran, Jumat, 10 Juli 2009, pukul 13.00.

UN TAHUN 2015-2016
Berbagai upaya telah dilakukan pemerintah dalam rangka menciptakan lingkungan yang aman, seperti pengadaan pos-pos keamanan di daerah-daerah yang dianggap rawan, pelaksanaan patroli, razia, dan sebagainya. Namun, upaya tersebut belum cukup tanpa didukung oleh peran serta masyarakat. Sekalipun, pemerintah senantiasa mengimbau melalui Pemda setempat dan tokoh
masyarakat agar bersama-sama mengamankan lingkungan masing-masing.

21. Berdasarkan ilustrasi, kalimat imbauan yang tepat adalah…..

A.    Sebaiknya iuran masyarakat diperbesar agar personel Kamra dapat ditempatkan di setiap RT.
B.    Setiap warga masyarakat wajib turut serta dalam menjaga lingkungan, misalnya dengan siskamling.
C.   Sebaiknya setiap warga memiliki personel keamanan masing-masing agar daerah-daerah yang dianggap rawan, aman.
D.   Masyarakat memang harus berperan dalam menjaga lingkungan, tetapi keamanan lingkungan bukan menjadi tanggung jawab masyarakat.
E.    Sudah selayaknya keamanan lingkunganmenjadi tanggung jawab masyarakat, bukan urusan pemerintah semata.

Yth. Pimpinan PDAM Kotamadya BandungJalan Bhayangkara 32
di Bandung.
22. Dalam penulisan bagian alamat surat di atas terdapat kesalahan yaitu…..

A.    penulisan singkatan Yth.. seharusnya Yang Terhormat
B.    penulisan jalan seharusnya Jln
C.   penggunaan tanda titik di belakang kata Bandung
D.   penggunaan kata depan dihilangkan
E.    penulisan 32, seharusnya no. 32

23. Kalimat yang menyatakan laporan hasil seminar adalah.....

A.    Berdasarkan hasil seminar tersebut kami menyarankan agar minat baca hendaknya ditanamkan pada anak sejak kecil.
B.    Saudara pemandu kami menyarankan agar seminar ini waktu diskor dulu.
C.   Kami (Panitia) menyarankan agar para perserta seminar ini dapat mengikutidengan seksama.
D.   Tujuan seminar ini agar para generasi muda dapat memahami nilai-nilai kehidupan yang terjadi di masyarakat.
E.    Seminar ini diharapkan dapat diikuti oleh peserta dari berbagai daerah







24. Kalimat di bawah ini yang menggunakan kata yang berpolisemi adalah.....

A.    Penjaga gawang yang memiliki mental baja itu menangkap bola yang mental dari tiang gawang.
B.    Telah lima kali saya melarang anak itu mandi di kali yang dalam itu.
C.   Sekembali dari Bank Rakyat, Bang Surya diikuti orang pemuda yang ingin merampas uangnya.
D.   Kepala perusahaan itu luka parah karena kepalanya tertimpa kayu.
E.    Untuk mengetahui aroma dalam botol kecap tu, terlebih dahulu kita kecap isinya.

UN TAHUN 2015-2016
Polisi mencoba mengaitkan ledakan bom di JW Marriott dan Ritz Carlton
dengan penggrebekan dan pengepungan rumah teroris di RT.01 RW 07 Desa Beji Kelurahan Bedu Tumenggeng Jawa Tengah.Proses pembentukan kata bergaris bawah dalam.

25. kalimat di atas sama dengan pembentukan kata berimbuhan dalam kalimat ...

A.    Mereka mengadakan upacara peringatan setahun ledakan bom Bali.
B.    Pemerintah sedang mengusahakanperbaikan perekonomian rakyat.
C.   Kami semua mengkhawatirkankesehatan ayah kami di kampung.
D.   Para pembela berusaha untuk mengaburkandakwaan jaksa.
E.    Jangan sekali-kali mengabaikannasihat orang tua.


26. Penggunaan kata berimbuhan me-i yang tidak tepat terdapat dalam kalimat ...

A.    Setiap bulan ayah mengirimi uang untuk kakak yang kuliah di Yogja.
B.    Petugas itu mendatangi para pedagang kaki lima yang tidak tertib.
C.   Anak yang tinggal kelas itu suka menggurui teman-teman sekelasnya.
D.   Para undangan memasuki ruang sidang dengan tertib dan teratur.
E.    Ibu Kepala Sekolah menugasi wakilnya untuk mengikuti rapat dinas.

UN TAHUN 2015-2016
27. Perhatikan ilustrasi berikut!
     Isi buku karya Sastranegara ini tidak mendalam dan tidak teliti karena desakan waktu yang disediaka kepada penulisnya. Buku ini merupakan catatan kesan-kesan pertama seorang pembaca.
 Kalimat resensi yang menyatakan kelemahan buku adalah…
A.    Penulis buku tidak teliti dan tidak mendalam mengulas masalah.
B.     Membaca, menikmati, dan menghayati cerpen saatranegara tidak sulit.
C.     Buku tersebut disusun karena desakan penerbit.
D.    Pengarang menceritakan secara mendetail karya cerpennya .
E.     Pengarang dengan leluasa mengungkapkan kesan pertamanya.

UN TAHUN 2015-2016
28. Bacalah penggalan drama berikut!
Lisawati : ”yang aku tidak mengerti, mengapa tugas-tugas perempuan yang ditimpakan padamu itu           kau terima begitu saja.”
Sapari : ”….”
Lisawati : ”tidaklah hal itu merupakan suatu penghinaan pada dirimu? Derajatmu sebagai laki-laki di turunkan oleh derajad perempuan.”
Sapari : ”kalau aku telah menerimanya, mau apa lagi? Jika di ukur dengan kacamata kehormatanku sebagai laki-laki, ucapanmu itu memang benar. Tetapi aku sekarang ini dalam keadaan begitu darurat.”
Kalimat dialog yang tepat untuk melengkapi penggalan drama tersebut adalah…
A.    Aku tidak suka dengan tugas perempuan.
B.     Keadaan memaksaku melakukan tugas itu
C.      tugas itu sudah terlanjur aku tolak lisawati.
D.    Aku akan menghadap majikanku sekarang.
E.     Aku akan pergi dari rumah sekang juga.

UN TAHUN 2015-2016
    29.Cermati teks berikut!
Hadirin yang berbahagia,
        Becana alam terjadi di mana-mana sehingga sangat nerugikan bagi manusia dan alam sekitarnya. Kita kehilangan harta benda ataupun orang-orang yang kita sayangi. Mengapa bencana alam terjadi?Apakah karena ulah manusia sendiri yang mulai kurang peduli dengan lingkungan? Hutan di gunduli tanpa perhitungan, pohon-pohon di jarah oleh manusia serakah, sampah di buang di saluran-saluran air. Pembangunan dilakukan tampa memperhatikan lingkungan. Kita tidak ingin bencana alam terjadi lagi…



Kalimat imbauan untuk melengkapi teks pidato tersebut adalah…
A.    Marilah kita jaga lingkungan kita dengan bersikap lebih bijak dan peduli terhadap alam di sekitar kita.
B.     Jangan mengulang sikap-sikap yang tidak terpuji karena kita tidak ingin bencana terulang lagi.
C.     Sebaiknya kita bersatu padu menjaaga dan melestarikan kekayaan bangsa dan tanah air kita.
D.    Lingkungan harus dijaga dengan baik sehingga akan memberikan manfaat kepada kita
E.     Manusia dapat bersikap bijaksana dalam mengolah lingkungan dan berprtisipasi terhadap lingkungan sekitar kita.

UN TAHUN 2015-2016
30. Cermati puisi berikut!
Di Remang Malam
Di remang malam, kusabdakan biru wajahmu sebiru lagit pada rekah cahaya agar setiap gerimis berbau wajahmu, yang anggun untuk semesta.
Wahai rindu pada langit-langit hati
Biar engkau tahu
Bahwa sebuah maklumat kerinduan
Juga akan….
Tentang gerimis dan suara halus
Yang memanggil angin
Di bukit-bukit persaksian
Kata yang tepat untuk melengkapi bait ke-2 puisi tersebut adalah…
A.    Bercerita
B.     Berdamai
C.     Bermuara
D.    Berlaga
E.     Bercengkrama

UN TAHUN 2015-2016
  31.Cermati kutipan pantun berikut!
Bunga mawar indah rupawan
Hati-hati tertusuk duri
Bila kita mencari kawan
……….
Larik yang tepat untuk melengkapi pantun tersebut adalah…
A.    Asalkan kita rajin member.
B.     Tidakkah kamu mencari lagi
C.     Supaya  hati tidaklah sunyi
D.    Kita semua menghibur hati
E.     Cari yang tulus dan baik budi.
UN TAHUN 2015-2016
      32.Cermati topik berikut!
Topik: mencegah penjualan hewan langka ke luar negeri.
Rumusan masalah yang sesuai dengan topic tersebut adalah..
A.    Mangapa hewan langkah perlu di lindungi dari kepunahan?
B.     Apakah perlu hukuman berat bagi penjualan hewan langkah?
C.     Dapatkah hewan langkah di pelihara di rumah?
D.    Apakah sebaiknya hewan langkah di pelihara di kebun binatang?
E.     Bagaimana mencega penjualan hewan langka ke luar negeri?

UN TAHUN 2015-2016
33. Cermati topic berikut!
Topik: pelestarian budaya daerah bagi remaja.
Latar belakang yang sesuai dengan topik tersebut adalah…
A.    Banyyak remaja yang mulai melupakan kebudayaan daerah.
B.     Remaja lebih menyukai kesenian yang berasal dari Negara asing.
C.     Sangat sulit melestarikan budaya daerah karena bersaing dengan budaya asing.
D.    Budaya daerah di Indonesia beragam dan mempunyai cirri khas masing-masing.
E.     Setiap budaya di Indonesia memiliki ciri khas yang unik.
UN TAHUN 2015-2016
    34. Cermati judul karangan dalam kalimat berikut!
     akhirnya, ia dapat menyelesaikan karya tulisnya yangberjudul pentingnya industrasi kreatif di era globalisasi.
Penulisan judul karya ilmia tersebut sesuai EYD adalah….
A.    Pentingnya Industri kreatif di era Globalisasi.
B.     Pentingnya industri kreatif di era globalisasi.
C.     Pentingnya Industri kreatif Di era G lobalisasi.
D.    Pentingnya Industri Kreatif di Era Globalisasi
E.     Pentingnya Industri Kreatif Di Era Globalisasi.
UN TAHUN 2015-2016
35. Cermati kalimat pembuka surat lamaran berikut!
Berdasarkan iklan di harian kisah, 1 juli 2014, saya sangat ingin menjadi teknisi computer pada perusahaan yang bapak/ibu pimpin.
Perbaikan kalimat pembuka surat lamaran pekerja tersebut adalah…
A.    Mengganti sangat ingin menjadi  menginginkan.
B.     Mengganti sangat ingin menjadi dengan ini melamarnya
C.     Mengganti sangat ingin menjadi mengajukan lamaran pekerjaan.
D.    Mengganti sangat ingin menjadi bermaksud ingin
E.     Mengganti sangat ingin menjadi dengan ini menginginkan.

UN TAHUN 2015-2016
        36. Cermati ilustrasi berikut dengan seksama!
Saya sarjana hokum, berpengalaman, dapat mengoperasikan computer.
Kalimat pembuka surat lamaran pekerja yang tepat berdasarkan ilustrasi tersebut adalah…
A.    Sehubungan dengan iklan yang di muat pada surat kabar X, maka saya mengajukan lamaran pekerjaan sebagai konsultasi hokum.
B.     Sesuai dengan pendidikan dan kualifikasi saya, dengan ini saya mengajukan lamaran untuk mengisi lowongan di perusahaan bapak.
C.     Saya mengajukan lamaran pekerjaan pada perusahan bapak sesuai dengan pengalaman saya.
D.    Melalui surat ini, saya mengajukan lamaran pekerjaan di bidang hokum sesuai dengan pendidikan saya.
E.     Saya sarjana hokum yang berpengalaman dan dapat mengoperasikan computer, melamar bekerja di perusahaan bapak
  UN TAHUN 2015-2016
       37. Cermati teks berikut!
    Tersohornya keelokan kabupaten Raja Ampat, Papua Barat, membuat daerah itu tidak perna sepi dari turis, baik dalam negeri maupun luar begeri. Para wisatawan menjadikan kabupaten Raja Ampat sebagai destinatie saat liburan mereka.pemerintah kabupaten Raja Ampat menginginkan keindahan daerahnya dapat memberikan dampak positif  bagi warganya, walaupun dari sisi kreatif dan inovasi masih perlu terus di asah. Jika managemen dalam mengelola keindahan alam Kabupaten Raja Ampat dilakukan secara sungguh-sungguh niscaya ketenarannya akan melebihi daerah wisata yang ada di Indonesia.
Perbaikan istilah yang tercetak miring dalam paragraf  tersebut adalah…
A.    Destinasi, kreativitas, manajemen.
B.     Destinator, kreatifitas, manajemen.
C.     Estimasi, inisiatif, manajer.
D.    Estimator, kreasi, manajemen.
E.     Estimasi, inisiator, manajerial
      



UN TAHUN 2015-2016                   
   Bacalah teks berikut dengan cermat!
“tidak sempat” adalah alasan yang paling sering dikemukakan oleh orang yang malas  berolahraga. …, hal ini tidak berlaku untuk semua orang. Mereka yang sibuk masih sempat berolahraga. …, kata “tidak sempat” janga dijadikan alasan untuk malas berolahraga
38. Kata penghubung antar kalimat yang tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah..
A.    Akan tetapi, oleh karena itu.
B.     Dengan demikian, mungkin saja.
C.     Oleh karena itu, selain itu.
D.    Meskipun demikian, hanya saja.
E.     Oleh karena itu, dengan demikian
      
UN TAHUN 2015-2016
  39. Cermati teks berikut!
   Tanaman perdu umumnya digunakan masyarakat sebagai tanaman hias. Tanaman perdu juga…menanam dan merawatnya. Para pencinta tanaman perdu biasannya memiliki koleksi tanaman perdu yang unik dan… bagi mereka, memelihara tanaman perdu di sekitar rumah akan membuat hati tenang dan membuat suasana….
Frasa yang tepat untuk melengkapi paragraph tersebut adalah…
A.    Mudah sekali, menarik sekali, kurang nyaman.
B.     Lebih mudah, paling menarik, tidak nyaman.
C.     Paling mudah, sangat menarik, sangat nyaman.
D.    Agak mudah, lebih menarik, amat nyaman.
E.     Amat mudah, agak menarik, agak nyaman.



      
UN TAHUN 2015-2016
40. Cermati paragraf berikut!
    di salah sebuah rumah, dihalaman dapat berdiri tegak sebuah tiang bendera yang terbuat dari bamboo. Di pucuk tiang berkibarlah benderah merah putih yang sudah lisuh. Warna putih sudah terlihat menguning dan merahnya mulai memudar.bendera itu meliuk-liuk di tiup angin membentuk gelombang yang beraturan pada permukaan kain. Terdengarlah bunyi-bunyian pada kain bendera sesekali. Bunyi tersebut semakin keras seiring dengan kerasnya tiupan angin berhembus.
Kalimat deskripsi yang tepat untuk mengganti kalimat yang bercetak miring pada paragraph tersebut adalah…
A.    Sesekali terdengar bunyi kelepak kain bendera yang tertiup angin.
B.     Bunyi anin terdebgar sangat keras, sesekali menimbulkan bunyi.
C.     Bunyi kain bendera denga angin bertiup silih bergantitiada hentinya
D.    Dari jauh bendera itu terlihat kecil dan tidak terdengar bunyi apa-apa.
E.     Kain bendera seakan mau robek ditiupp angin yang berhembus kencang sekali.
       UN TAHUN 2015-2016
41. Cermati paragraph berikut!
   Petani di pedalaman, meskipun tidak terlalu kaya, hidup nya tentram. Sambil menunggu panen atau menunggu masa tanam berikutnya, banyak waktu luang untuk mencari penghasilan tambahan. Mereka membuat batu bata, geraba atau anyaman. Hasilnya mereka jual untuk mendapatkan tambahan penghasilan.
           Peribahasa yang tepat untuk paragraf tersebut adalah…
A.    Sambil menelam minum air
B.     Ada asap dan api
C.     Pucuk dicinta ulam tiba.
D.    Ada sampan hendak berenang
E.     Bagai air di daunt alas
UN TAHUN 2015-2016
42. Cermati paragraf  berikut!
Keberadaan mobil, motor, kulkas, televisi,  computer, dan sebagainya merupakan sarana yang sangat di perlukan masyarakat di perkotaan. Semua perlengkapan tersebut memerlukan energy untuk penggunaannya. Pemerintah….. untuk menemukan sumber energy yang lain karena persediaan energy yang ada sudah semakin menipi.
            Ungkapan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah.....
A.    Memutar otak.
B.    Menyingsingkan lengan.
C.    Mengepalkan tangan.
D.    Mengacungkan jempol.
E.     Membuka hati.
  UN TAHUN 2015-2016
  43. Perhatikan paragraph berikut!
Beberapa sarana diperlukan untuk mendukung aktivitas manusia khususnya di daerah perkantoran, di antaranya pemukiman, perkantoran, fasilitas umum. Mengingat lahan yang tersedia sangat terbatas, sedangkan jumlah penduduk cukup besar, alternative pilihannya adalah menyediakan… atau…. Yang dapat menampung orang…. Apartermen merupakan salah satu model untuk konsep pemukiman di perkantoran
Kata ulang yang tepat untuk melengkapi paragraph rumpang resebut adalah…
A.    Rumah-rumah, bangun-bangunan, banyak-banyak
B.     Rumah-rumah, bangun-bangunan, banyak-banyakan
C.     Rumah-rumah, bangunan-bangunan, sebanyak-banyaknya
D.    Berumah-rumah, bangun-membangun, sebanyak-banyaknya
E.     Rumak-rumah, bangun-membangun, banyak-banyak.



UN TAHUN 2015-2016
       44. Cermati teks berikut!
    Rasa tidak puas dapat mendorong timbulnya kreativitas pada seseorang. Sebuah kreativitas yang di tekunin secara bersungguh-sungguh dan konsisten akan… terobosan-terobosan yang dapat menembus batas yang selama ini membelenggu. Misalnya, masalah keinginan manuia untuk merengkuh angkasa. Bias terbang merupakan salah satu impian terbesar manusia. Litelatur kuno…. Sejumlah pikiran dan keinginan manusia untuk dapat terbang. Akhirnya, memasuki era modern, manusia mulai berhasil….. pesawat dan alat bantu untuk mewujudkan mimpi tersebut.
Kata berimbuhan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah…..
A.    Membuahi, mencatatkan, menciptakan.
B.     Berbuah, mencatatkan, mencipta.
C.     Berbuah dicatat, menyipta.
D.    Membuahkan, mencatat, menciptakan.
E.     Membuahkan, dicatat, diciptakan.

UN TAHUN 2015-2016
       45. Cermati paragrapf berikut!
   Ada lima daerah di Sulawesi selatan memilih pemimpinnya pada tanggal 18 september 2013. Namun demikian, fenomena pilwali di kota makasar mendapat perhatian yang cukup besar. Hal itu terjadi mengingat kota makasar adlah ibu kota Sulawesi selatan dengan…. Terbanyak, yaitu sepuluh pasangan. Selain itu, perhelatan… di kota Daeng merupakan salah satu barometer politik di Indonesia yang menggunakan… pemilihan secara langsung.
Kata serapan yang tepat untuk melengkapi bagian yang rumpang pada paragraf tersebut adalah….
A.    Kontestan, demokratis, system.
B.     Konsestan, demokrasi, system.
C.     Kontestan, democrat, system.
D.    Kontes demokratis, sistim.
E.     Kontes, democrat, system.

UN TAHUN 2015-2016
46. Bacalah paragrapf berikut dengan cermat!
    Dia tampak mengaggukkan kepalannya. Berarti dia sudah faham apa yang diperintahkan ibunya kepadanya. Tanpa fikir dia langsung mengerjakan tugas-tugas yang yang diberikan. Sekarang dia sudah insap akan tanggung jawab.
Kata baku yang tepat untuk mengganti kata yang tecetak miring pada paragraf tersebut adalah…
A.    Faham, fikir, isyarat.
B.     Memahami, berfikir, insaf.
C.     Faham, pikirkan, menginsaf.
D.    Memfahami, berfikir, insyaf.
E.      Paham, fikir insaf.

UN TAHUN 2015-2016
       47. Cermati paragraph narasi berikut!
   Esok harinya, sebelum perempuan itu melintas, aku memasukkan nasi itu ke kantong keresek warna hitam lalu mengikatnya dip agar rumahku. Lalu aku menunggu sambil mengintip dari balik gorden jendela. Jantungku berdebar. Tak lama kemudian, perempuan itu melintas. Langkahnya yang tergesah-gesah tiba-tiba terhenti seketika di dekat pagar rumahku….. lalu tatapanya berpinda ke pintu dan jendelah rumahku. Rupannya dia sedang mengamati bagian depan rumahku. Karena jarak pagar dan gorden jendelah rumahku hanya tiga meter, aku dapat melihat senyum di bibirnya. Sinis.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragrapf  tersebut adalah…
A.    Ditatapnya kontong keresek itu.
B.     Tanpa kusadari akku berjalan setengah berjinjit
C.     Lalu dibukanya pintu rumahku
D.    Lalu dimasukkanya kantong keresek itu kedalam embernya.
E.     Dan aku berhasil memandangi wajahnya


UN TAHUN 2015-2016
48. Cermatilah paragrapf deskripsi berikut!
 Kamar nina yang lumanyan luas tertata dengan rapi. Sebelum tempat tidur kayu jati lengkap dengan seprai dan bedcover yang berwarna pastel menutupi kasur. Meja rias dengan kaca besar dan alat-alat tata rias yang tersusun rapi tergantung di dinding disisi kiri tempat tidur… lemari itu berpintu kaca tembus pandang.
Kalimat yang tepat untuk melengkapi paragrapf tersebut adalah….
A.    Meja rias itu sangat antik dengan ukiran jepara.
B.     Sebuah lemari di tempatkan disisi kanan tempat tidur.
C.     Di lantai terbentang permadani merah.
D.    Di atas meja terdapat pula vas bungah cantik.
E.     Alat-alat hiasan bermerek terdapat pula di atasnya.
UN TAHUN 2015-2016
       49. Bacalah kalimat-kalimat berikut dengan cermat!
(1)   Namun, ternyata pengetahuan budi daya anggrek masih sedikit sekali dimiliki oleh petani bunga di Indonesia.
(2)   Di samping itu, ulasan tentang teknik dan cara budadaya anggrek masih terlampau sedikit termasuk dari Negara asal bunga anggrek itu sendiri.
(3)   Indonesia memiliki berbagai macam jenis anggrek, mulai anggrek yang sering dibudidayakan hingga anggrek hutan yang masih banyak terdapat di hutan tropis Indonesia
(4)   Bahkan, teknik dan cara budidaya anggrek hanya merupakan sesuatu yang turun-temurun tanpa di sertai pembaruan ilmu pengetahuan.
Urutan kalimat eksposisi proses yang tepat sehingga menjadi kalimat padu adalah…
A.    (1)(3),(2),dan(4)
B.     (2),(4),(1),dan(3)
C.     (3),(1),(4),dan(2)
D.    (3),(4),(1),dan(2)
E.     (4),(2),(1),dan(3)

UN TAHUN 2015-2016
           50. cermati paragraf berikut!
Beragam budaya unik dan menarik di Indonesia, seperti wayang kulit, batik, angklung, tari saman , tari reok ponorogo, tari pendet, tari kecak, semakin hari makin terancam keberadaannya. Gempuran budaya bart yang tak kenal ampun merasuk ke semua sendi kehidupan kita. Sudah sejak dulu bangsa kita di kenal sebagai bangsa yang mamiliki peradapan tinggi.dari trebd fashion, tatanan rambut makanan, bahkan pergaulan juga ikut mereka adopsi dari luar tanpa disaring terlebih dahulu. Fenomena demam korea yang akhir-akhir ini menjalar cukup menjadi bukti akan lemahnya kepribadian serta karakter remaja kita
Perbaikan kalimat yang tercetak miring adalah…
A.    Para pemuda Indonesia bersikap tak acu dan terkesan lebih bangga bila memakai produk-produk luar negeri.
B.     Seperti suku-suku lainnya di Indonesia yang memiliki ciri khas, jawa merupakan salah satu suku bangsa yang menawarkan ajaran-ajaran luhur.
C.     Tidak sebatas pada rutinitas seremonial tertentu, akan tetapi lebih jauh lagi ke tingkah laku kehidupan sehari-hari.
D.    Pada kenyataannya, kerap terjadi gesekan-gesekan ditingkat bewah merupakan akibat dari proses interaksi dan akulturasi.
E.     Bentuk ke perihatinan masyarakat terhadap meredupnya nilai-nilai kebudayaan telah di akui oleh masyarakat dunia.


1 komentar:

  1. LuckyClub | Casino Site | All info, reviews & bonuses
    Luckyclub is a full time online casino platform with over 600 online 카지노사이트luckclub casino games for real money. Find out more about their games, bonuses and promotions.

    BalasHapus